Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya di blog Dengan Mudah

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah
Onmaibana.com - Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah - Cara Membuat Fanspage Facebook sebenarnya sangat mudah, karena Fanspage atau halaman Facebook bukan hal baru lagi. Kalau anda sudah mempunyai akun facebook maka tinggal beberapa langkah saja anda sudah bisa mempunyai fanspage sendiri.

Fanspage facebook juga mempunyai banyak manfaat terutama bagi kamu yang menjalani bisnis online, tidak hanya untuk media promosi berjualan produk barang maupan jasa. juga bisa digunakan untuk promosi blog dengan berbagi  artikel – artikel terbaru di Fanspage.

Dimana anda bisa menjangkau pembaca atau calon pembeli anda, serta bisa juga menjadi penghubung antara seorang yang digemari dengan penggemar. seperti namanya Fanspage yang berarti dalam bahasa Indonesia yaitu Halaman Penggemar.

Apa itu Fanspage

Fanspage adalah merupakan sebuah halaman atau komunitas yang dibuat oleh seseoarang maupun kelompok atau perusahaan.  yang mempunyai berbagai fungsi seperti media promosi produk barang atau jasa,selebriti, acara TV, Flim, Fenomena, blog dan website. baik personal maupun kelompok atau perusahaan.

Sebagai tambahan, fanspage facebook juga saat ini sudah bisa di monetisasi dan menghasilkan dollar dengan menggunakan Facebook Ad Breaks. tentunya dengan berbagai syarat agar bisa mengajukan atau mendaftar sebagai penampil jeda iklan atau iklan disela video. Baca disini syarat untuk bisa mengajukan menjadi penampil iklan di fanspage Facebook.

Langsung saja berikut ini cara membuat Fanspage Facebook dengan mudah dan cepat :

Cara Membuat Fanspage Facebook

1. Login ke Facebook 
2. kemudian Pilih "Halaman"
Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah
Atau anda bisa langsung kesini https://web.facebook.com/pages/creation/

3. Setelah anda pilih "Halaman" akan muncul seperti berikut ini :

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

Pilih salah satu dari jenis Fanspage tersebut diatas. sesuai dengan jenis fanspage anda dan pilih "mulai". kemudian masukkan nama halaman yang ingin anda buat, kemudian pilih kategori halaman anda, dan pilih "Lanjut" seperti gambar berikut ini :

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

4. Pilih unggah Foto seperti terlihat berikut :
Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah
5. Pilih Unggah Foto Sampul

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah
6. Setelah anda Unggah foto profil dan foto sampul maka Fanspage anda akan tampil seperti ini :

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

7. Fanspage anda sudah selesai dibuat, silahkan edit kelengkapan data  dengan pilih      "Tentang"       seperti berikut :


Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah


Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

Setelah anda selesai edit, Fanspage anda sudah bisa digunakan baik untuk media promosi produk atau jasa, bisnis online dan Merk Usaha.

Nah kalau anda sudah mempunyai Fanspage sekarang saatnya anda. pasang Fanspage tersebut ke blog agar lebih banyak orang yang like dan mengikuti Fanspage atau halaman anda.

Baca Juga : 10 Dampak Negatif Facebook Yang Akan Menghancurkan Hidupmu

Cara Memasang Fanspage Facebook di Blog Dengan Mudah

1. Langkah Pertama Copy Link Fanspage anda seperti berikut ini :

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

2. Kemudian kunjung Facebook Plugin disini https://developers.facebook.com/docs/plugins/page-plugin

3. Setelah anda klik link diatas akan muncul seperti berikut :
Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah
4. Masukkan link yang tadi anda copy di "URL Halaman" dan ataur panjang dan lebarnya sesuai dengan  yang anda inginkan. kemudian pilih "Lanjutkan". akan tampil seperti berikut ini :

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

5. Kemudian pilih IFRAME akan tampil seperti berikut :

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah
6. Kemudian copy kode yang ada di dalam kotak yang ditandai warna merah. selanjutnya kita tampilkan di blog.

7. Login ke blog, kemudian pilih "Tata Letak"

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

8. Akan tampil seperti berikut, kemudian pilih "Tambahkan Gadget"

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

9. Akan tampil seperti berikut, kemudian pilih "HTML/JavaScipt"

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

10. Akan tampil seperti berikut, kemudian buat Judul "Fanspage" dan pada kolom konten silahkan pastekan code Fanspage yang sudah di copy tadi.

Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya Diblog Dengan Mudah

11. Selanjutnya pilih Simpan. Fanspage anda sudah selesai dibuat dan ditampilkan silahkan lihat hasilnya.

Setelah berhasil membuat fanspage, memasang dan menampilkannya di blog kali ini saya akan membagikan apa saja keuntungan menggunakan Fanspage facebook. langsung saja berikut ini 7 keuntungan ketika kita menggunkan Fanspage Facebook untuk media promosi, merk bisnis dan lain sebagainya.

Keuntungan Menggunkan Fanspage Facebook

1. Fanspage Facebook Mempunyai Jumlah Fans Yang Tidak Terbatas

Salah satu keuntungan menggunakan Fanspage facebook adalah tidak adanya batasan jumlah fans yang like dan mengikuti kita. hal tersebut sangat bagus bagi anda yang membuat fanpagesebagai media promosi barang atau jasa, merek bisnis, atau perusahaan anda. bisa memperoleh jumlah fans sebanyak-banyaknya. Nah semakin banyak anda mendapatkan like dan pengikut maka semakin besar pula peluang anda sukses dalam mengelola bisnis anda dengan menggunakan fanspage ini.

2. Fanspage Juga Memisahkan Konten Bisnis Dan Konten Personal

Jadi kalau anda tidak mau akun facebook personal anda di campur aduk dengan bisnis dan usaha ada sebagai media promosi. Maka Fanspage Facebook adalah jawbannya, anda cukup membuat fanpage sesuai merk bisnis anda, dan anda bisa promosi sesuka anda di halaman fanspage tersebut tanpa harus mencampur adukkan dengan status atau akun pribadi anda.

3. Fanspage Sudah Terindeks Search Engine

Fanpage Facebook sudah terindeks atau terdaftar dalam search engine. Maka ketika anda menggunakan fanspage sebagai media promosi dan merk bisnis anda. akan lebih mudah ditemukan oleh calon pembeli dalam search engine atau mesin pencari seperti google.

4. Dengan Fanspage Siapapun Bisa Men-Tag

Satu lagi keuntungan yang sangat besar menurut saya, dimana dengan menggunkan  fanpage sebagi media promosi atau merk bisnis. Maka semua pengguna Facebook bisa men-tag merek bisnis anda. Hal yang sangat berbeda ketika kita menggunakan akun Facebook pribadi. Dimana hanya orang-orang yang berteman dengan akun anda saja yang bisa men-tag merek bisnis anda.

5. Kesan Profesional

Hal yang sangat sepele namun mempunyai dampak yang besar. Yaitu dengan membuat Fanspage sebagi media promosi dan merk bisnis akan menimbulkan kesan profesional, dibandingkan anda menggunakan akun pribadi untuk berbisnis. Maka dengan sendirinya banyak pengguna Facebook yang malas berteman dengan anda. Karena mereka tidak suka atau kurang nyaman dengan promosi – promosi bisnis anda.

6. Fanspage Bisa Tampil  Di Newsfeed Milik Calon Pembeli Anda

Ketika anda membuat sebuah postingan atau upload produk barang atau jasa maka secara  otomatis akan muncul dalam newsfeed calon pembeli anda.akan tetapi mereka harus like atau mengikuti fanspage anda, setelah like atau mengikuti maka mereka akan mendapatkan up-date setiap postingan  yang  anda lakukan melalui fanspage. 

7. Fanspage Mempunyai Fitur Check - In

Bagi siapapun pengguna Facebook bisa  men-tag merek bisnis yang anda yang menggunkan merek di  fanspage, saat mereka hendak check-in di lokasi tertentu. Hal ini tidak bisa dilakukan jika anda menggunakan akun Facebook pribadi untuk promosi  dan merek bisnis anda. 

Nah itulah merupakan cara membuat fanspage dan cara menampilkannya di blog dengan mudah dan 7 keuntungan dalam memakai fanspage facebook. mudah - mudahan bermanfaat untuk pembaca semua, dan kalau menurut anda artikel ini bermanfaat silahkan share ke teman - teman lainnya.

Posting Komentar untuk "Cara Membuat Fanspage Facebook dan Menampilkannya di blog Dengan Mudah"